Ada beberapa pendapat tentang cara bangkit dari sujud dalam sholat. Ada yang bertumpu pada tangannya dengan menapakkan telapak tangannya ke bumi (membuka kedua telapak tangannya lebar-lebar), tapi ada juga yang mengepalkan kedua tangannya ke lantai.
Lantas manakah yang benar?
Silahkan simak penjelasan Ustadz Abdul Shomad berikut ini.
Comments
Post a Comment